Seminar Nasional Fisika dan Pertemuan Ilmiah XXXVI

Salam Fisika!

Departemen Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta bekerja sama dengan Physical Society of Indonesia (PSI) Cabang Jateng-DIY dengan bangga mempersembahkan  Seminar Nasional Fisika dan Pertemuan Ilmiah XXXVI dengan tema Peningkatan Kolaborasi dan Penelitian bidang Fisika dan Pendidikan Fisika menuju Kemandirian Teknologi, pada:

Rabu, 17 Juli 2024

08.00 WIB - selesai
Ruang Seminar Lantai II FMIPA UNY (Kampus Karangmalang, Jl.Colombo No. 1 Yogyakarta 55281,)

Pembicara Utama
1.    Prof. Dr. Lia Yuliati, M.Pd. (Universitas Negeri Malang)
2.    Wipsar Sunu Brams Dwandaru, Ph.D. (Universitas Negeri Yogyakarta)

Deadline Pengumpulan  Abstrak Gelombang II: 15 Mei 2024

Link website pendaftaran

Jika ada pertanyaan, bisa menghubungi CP berikut:
1. Dr. Kuncoro Asih Nugroho, M.Pd., M.Sc (+6289647154449)
2. Dr. Mona Sari, S.Pd., M.Sc (+6285267341798)
3. Riza Ariyani Nur Khasanah, S.Pd., M.Sc., PhD (+6285727912651)

Grab it Fast, Don't Miss it!

Kind Regards,
Panitia Semnas Fisika PSI-UNY

Indonesian