BERITA (NEWS)

  • Post date: 16/11/2024 - 08:23

    Palangka Raya, 10 November 2024 – Tsania Nur Diyana, M.Pd., dosen Departemen Pendidikan Fisika FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), berhasil meraih Juara Harapan 1 dalam cabang Makalah Ilmiah Al-Qur’an (MIQ) kategori wanita pada ajang Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) VII Korpri Tingkat Nasional 2024 yang berlangsung di Palangka Raya, Kalimantan Tengah.

    Keberhasilan Tsania menjadi bukti nyata bagaimana komitmen UNY dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan prestasi akademik tidak hanya tercermin pada mahasiswa, tetapi juga pada dosen. Sebagai pembina kafilah MTQ UNY, Tsania...

  • Post date: 15/11/2024 - 08:23

    Yogyakarta, 12 November 2024 – Departemen Pendidikan Fisika FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menggelar pelatihan Raman Spectroscopy bekerja sama dengan HORIBA Indonesia pada 11–12 November 2024. Pelatihan ini merupakan tindak lanjut dari pembelian alat Raman Spectrometer oleh UNY sebagai bagian dari komitmennya sebagai Perguruan Tinggi Berbadan Hukum (PTNBH) dalam menyediakan fasilitas pendidikan yang unggul.

     

    Alat tersebut dirakit oleh tim Technical Specialist HORIBA, Ibu Yhana Mulyaningsih dan Patiatit, di Laboratorium Fisika Dasar, lantai 2 FMIPA UNY. Ibu Yhana...

  • Post date: 25/10/2024 - 00:00

    Acara Forum Silaturahmi (Fosil) 2024 diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta (Hima Fisika FMIPA UNY) pada Kamis (24/10/2024) pukul 12.30-14.55 WIB. Fosil 2024 dilaksanakan secara luring. Kegiatan Fosil 2024 dihadiri oleh 8 dosen fisika yakni Prof. Dr. Heru Kuswanto, M.Si., Dr. Yusman Wiyatmo, M.Si., Dr. Supardi, M.Si, Dr. Eng. Rida Siti Nur'aini Mahmudah, M.Si., Dyah Kurniawati Agustika, M.Sc. Ph.D...

  • Post date: 20/10/2024 - 00:00

    Tim Bone_Scaffold dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berhasil menyabet tiga kategori penghargaan dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (Pimnas) ke-37 yang diselenggarakan di Universitas Airlangga (UNAIR), Surabaya, pada 14-18 Oktober 2024. Tim yang diketuai oleh Ivathuszalma (Fisika) ini meraih prestasi gemilang melalui karya inovatif mereka di bidang rekayasa scaffold tulang berbasis hidroksiapatit. Anggota tim Bone_Scaffold terdiri dari Ivathuszalma (Fisika), Kiky Errysza Asyifa Maida Putri (Fisika...

  • Post date: 11/10/2024 - 00:00

    Prof. Dr. Edi Istiyono, M.Si. salah satu dosen di Departemen Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berbagi ilmu dalam kegiatan Workshop Penulisan Soal Tes Tertulis di Departemen Gizi Kesehatan FK-KMK Universitas Gadjah Mada (UGM) yang diselenggarakan oleh Departemen Gizi Kesehatan, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan. Kegiatan ini merupakan pengembangan kapasitas kemampuan dosen dalam membuat Soal Tes Tertulis. Acara dilaksanakan pada Kamis, 10 Oktober 2024 pukul 8.00 sd 17.00 di Hotel Artotel...

  • Post date: 24/09/2024 - 00:00

    Dr. Mona Sari menjadi salah satu Invited Speaker di International Conference For Innovation in Biomedical Engineering and Life Sciences (ICIBEL) 2024. 
    ICIBEL 2024 diselenggarakan oleh  Center for Innovation in Medical Engineering (CIME), Universiti Malaya, berkolaborasi dengan Malaysian Society of Medical and Biological Engineering (MSMBE), International Federation for Medical and Biological Engineering (IFBME, USA) dan Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) UGM. Kegiatan ini dilaksanakan pada 22-23 September 2024 di East Parc Hotel.  Dr. Mona Sari, salah satu Dosen Departemen Pendidikan...

Pages